Kejayaan Hungry Beast! BOOM Esports Panen Juara di Paruh Kedua Musim!

Dandesignlab
10/08/2022 22:00 WIB
Kejayaan Hungry Beast! BOOM Esports Panen Juara di Paruh Kedua Musim!
BOOM Esports

BOOM Esports tampaknya sedang berada di masa kejayaan mereka pada paruh kedua musim dimana tim telah berhasil menyabet berbagai kejuaraan di berbagai divisi mereka.

Kemarin, BOOM Esports berhasil menonjolkan kualitasnya selama PMPL ID Fall 2022 dan finis menjadi juara Country League untuk bermain di venue offline Country Finals yang berlokasi di Basketball Hall Senayan, Jakarta.

Sementara selang beberapa hari sebelumnya, BOOM telah mendapatkan pencapaian terhebatnya di kancah VALORANT ketika mereka berhasil memenangkan LCQ APAC melawan ONIC G untuk berpartisipasi di 2022 Champions Tour - Istanbul, Turki. 

Divisi Dota2 mereka yang terkenal akan kemampuannya di wilayah SEA pun berhasil mendapatkan posisi yang manis ketika dirinya berhasil terkualifikasi ke PGL Arlington Major pasca tim menjuarai 21/22 DPC SEA Tour 3 Division I.

Saat ini, BOOM Esports juga telah berhasil melaju ke babak playoff Major dan akan berjuang keras untuk menyabet pialanya kembali di 2022. Namun, BOOM Esports akan mengalami beberapa struggle yang perlu dihadapi lantaran mereka berada di braket bawah pasca ditumbangkan PSG.LGD di upper bracket.

Selanjutnya kita akan melihat apakah HungryBeast berhasil mendapatkan tahta berikutnya di turnamen mendatang seperti PMPL ID Fall Country Finals, 2022 VALORANT Champions Tour, dan PGL Arlington Major.

Upcoming Tournament Lihat Semua >
Belum ada event
Ongoing Tournament Lihat Semua >
Belum ada event
Video Pilihan
Solo MMR
This leaderboard is currently unavailable.
This leaderboard is currently unavailable.
This leaderboard is currently unavailable.
This leaderboard is currently unavailable.
This leaderboard is currently unavailable.
Team MMR
1 Team Falcons 1743
2 Xtreme Gaming 1568
3 BetBoom Team 1521
4 Team Liquid 1521
5 CyberBonch-1 1520
6 Gaimin Gladiators 1489
7 Tundra Esports 1480
8 Azure Ray 1465
9 VGJ Storm 1450
10 OG 1441